Peran Aktif Babinsa di Loaksi TMMD ke-116 Kodim 1002/HST

    Peran Aktif Babinsa di Loaksi TMMD ke-116 Kodim 1002/HST
    Peran Aktif Babinsa di Loaksi TMMD ke-116 Kodim 1002/HST

    BARABAI-Babinsa Koramil 1002-03/Haruyan Sertu Yusuf Rahmadani memberikan motivasi dan semangat kepada anggota Satgas TMMD ke-116 Kodim 1002/HST dan warga masyarakat Hapulang disela-sela istirahat. Kamis (01/6/2023)

    Dijelaskan oleh Dan SSK TMMD ke-116 Kodim 1002/HST Lettu Inf H.Husni Thamrin bahwa Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) tidak lepas peran dari Bintara Pembina Desa (Babinsa) di wilayah yang menjadi sasaran dari TMMD.”ujarnya

    Latar belakang pemilihan sasaran TMMD tentunya berawal dari usulan Babinsa bersama warga masyarakat yang selanjutnya dilaporkan ke pimpinan untuk penentuan akhir program TMMD dilaksanakan.

    Selain memberikan motivasi dan semangat kepada warga masyarakat, tentunya Babinsa tidak hanya tinggal diam melihat warga berkerja, tetapi ikut serta dalam keagiatan program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) di wilayah binaan,

    Babinsa juga sebagai mediator dalam segala urusan yang berkaitan dengan TMMD, termasuk pengerahan masyarakat yang ikut dalam pengerjaan sasaran TMMD secara bergilir, menyampaikan informasi kegiatan TMMD kepada warga masyarakat tentang penyuluhan yang dilaksanakan dan kegiatan lain yang berkaitan dengan TMMD, ”tambahnya

    Sukses tidaknya pelaksanaan Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) tentunya ada andil atau peran dari Babinsa di lapanga, .”pungkasnya.(pendim1002).

    hst
    Maskuri

    Maskuri

    Artikel Sebelumnya

    Semenisasi Jalan TMMD ke-116 Desa Hapulang...

    Artikel Berikutnya

    Indahnya Kebersamaan Makan Siang Bersama...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Eks Dirut Pertamina Luhur Budi Djatmiko Ditetapkan Tersangka, Apa Kasusnya?
    Jaga Kesehatan Tubuh, Prajurit Korem 012/TU Laksanakan Olahraga Bersama
    Menteri ATR/BPN Temui Kapolri Untuk Kerjasama Berantas Mafia Tanah Tanpa Toleransi
    Kodim 1710/Mimika Buka Perkemahan Wira Karya Pramuka Saka Wira Kartika TA 2024
    Panglima TNI Paparkan Kesiapan Dalam Mendukung Pilkada Serentak dan Pencapaian Asta Cita

    Tags